Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2017

Wisata Waduk Bakung Wates Kabupaten Kediri

Gambar
 Sekitar pukul 13:30 akhirnya aku dan teman-teman sampai di waduk Bakung,setelah menempuh perjalanan yang tidak begitu lama dari tempat wisata Ubalan. Saat perjalanan tidak begitu mulus karena jalan yang berdebu dan cukup rusak. Di sepanjang perjalanan mayoritas yang terlihat hanya persawahan.  Suasana di waduk Bakung cukup tenang hanya ada beberapa orang yang sedang memancing di sana. Saat itu cuaca sangat panas namun anginnya pun sangat kencang. Ayo kesana !! Buruan kesana ya.

Wisata Mistis Ubalan Kalasan Kabupaten Kediri.

Gambar
  Ubalan didirikan pada tanggal 19 Agustus 1995. objek wisata ini terletak di daerah Plosoklaten. Hutan Wisata ini terletak 200 meter dari pintu masuk, kita dapat menempuhnya dengan berjalan kaki. Dihutan ubalan terdapat sendang. Sendang itu dinamakan Sendang Kemanten. Sendang kemanten mempunyai beberapa kasiat yaitu bisa menyembuhkan segala penyakit, dan bisa mendapatkan jodoh dan kepercayaan orang-orang untuk pelarisan, sebagian orang mempercayai seperti itu.   Cerita cerita cerita, oleh kolonia belanda tempat wisata ini dijadikan proyek-proyek air minum dan untuk menjalankan mesin kereta api.19 Agustus 1891 salah satu proses yang djalankan oleh belanda untuk mengairi atau salah satunya untuk menjalankan kereta api. Ubalan ini dijadikan tempat wisata dikelola oleh pemuda karang taruna sekitar tahun 80 sampai 94, kemudian salah satunya lagi dikelola oleh pemerintah daerah dinas Kabupaten Kediri. Luas wisata ubalan disini sekitar 10 hektar.   Pelopor ubalan ini adalah dari dinas par

Wisata Menarik Taman Hijau Gumul

Gambar
Kebutuhan masyarakat akan tempat berkumpul bersama keluarga atau teman yang murah dan nyaman, membuat pemerintah Kabupaten Kediri membangun ruang terbuka hijau yang berlokasi di kawasan Simpang Lima Gumul (SLG). Setelah adanya taman di sebelah parkir utara SLG yang dibuka sekitar 4 tahun lalu, kini Pemerintah Kabupaten Kediri kembali menghadirkan taman yang lokasinya di sebelah barat wahana bermain air Gumul Paradise Island. Taman bagian selatan dinamai Taman Hijau SLG dan yang sebelah utara dinamai Taman Kepala Kereta Api yang baru diresmikan oleh Bupati Kediri, dr. Hj. Haryanti Sutrisno pada Minggu (26/3) lalu. Suasana taman begitu ramai pada hari Minggu. Banyak orangtua yang membawa buah hatinya, mereka tampak riang menikmati fasilitas bermain yang disediakan. Banyak juga para remaja yang berkumpul bersama teman-temannya, sekadar duduk dan berbincang maupun asik berfoto. Ayoo!!datang kesana dan nikmati pemandangan yang indah.

Wisata Klotok Kediri Jawa Timur

Gambar
Bila kita berkunjung ke Kota Kediri, Jawa Timur, pastilah kita akan melihat sebuah bukit di sebelah barat.  bukit itu bernama Bukit Klotok. Bukit dengan ketinggiann 529mdpl ini menyimpan banyak sekali misteri dan legenda yg belum terpecahkan sampai sekarang. Salah satunya adalah Legenda Putri Tidur. Putri yang dimaksud adalah Dewi Sekartaji, yaitu putri kediri yang terkenal akan kecantikkannya sehingga banyak sekali para raja berebut untuk medapatkannya.  Sampai – sampai raja dari Ponorogo-pun ikut merebutkannya. Untuk mendaki puncak Bukit Klotok hanya membutuhkan waktu sekitar 1 – 2 jam saja. Di bukit ini ada dua puncak. Puncak sebelah selatan disebut Watu Bengkah dan puncak disebelah utara, sekaligus puncak tertinggi disebut Puncak Klop. Di puncak Klop terdapat gubuk kecil sehingga ketika siang, kita bisa berteduh dan tidak akan kepanasa. Dari atas bukit, disebelah selatan kita bisa meliahat Kota Tulungagung, di sebelah  utara ada Kota Nganjuk. Disebelah timur, kita bisa meliaht Gun